• About
  • Get Jnews
  • Contcat Us
Selasa, Juli 1, 2025
Brata.online
No Result
View All Result
  • Login
  • Mabes
  • Polda
  • Polres
  • Polsek
  • Hukum
  • Kriminal
  • TNI
  • Nasional
  • Olahraha
  • Pemkot
  • Mabes
  • Polda
  • Polres
  • Polsek
  • Hukum
  • Kriminal
  • TNI
  • Nasional
  • Olahraha
  • Pemkot
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home Olahraga

Personel Brimob Polda Papua, Raih Prestasi Gemilang di SEA CHAMPIONSHIP 2025 Singapura

Redaksi by Redaksi
16 Juni 2025
in Olahraga
0
Personel Brimob Polda Papua, Raih Prestasi Gemilang di SEA CHAMPIONSHIP 2025 Singapura
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

Papua – Personel Brimob Batalyon B Mimika Polda Papua, Bripda Bismahul Munir kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah internasional. Atlet angkat besi muda berbakat ini berhasil meraih medali perak di SEA CHAMPIONSHIP 2025 Singapura di kelas 79 kg dengan total angkatan 267 kg.

Bripda Bismahul Munir merupakan anggota Polri yang mulai bertugas sejak 5 Juni 2024. Ia lahir di Banjarmasin pada 9 Februari 2003 dan merupakan lulusan Pendidikan Brigadir Brimob tahun 2023. Dengan latar belakang pendidikan di SMA Negeri 2 Banjarmasin, ia dikenal sebagai sosok disiplin dan aktif, serta memiliki komitmen tinggi dalam pengabdian kepada negara.

BACABERITA

Kabareskrim Buka Kejuaraan Karate Piala Kapolri 2025 Dikuti 284 Atlet

Bripda Jessica, Polwan di Polda Riau, Sabet Medali Emas Kejuaraan Karate di Malaysia

Dikenal sebagai atlet yang konsisten dan penuh semangat, Bripda Bismahul Munir telah menekuni olahraga angkat besi sejak kelas 6 SD dan telah memiliki pengalaman yang luas dalam berbagai kejuaraan. Kejuaraan merupakan kejuaraan yang pertama kali diikuti mewakili Indonesia dan berhasil meraih medali perak kelas 79 kg putra.

Dengan prestasi yang telah diraih, Bripda Bismahul Munir telah mempersiapkan diri dengan melaksanakan Training Center (TC) sejak bulan Februari 2025 di bawah PB PABSI Papua untuk lebih meningkatkan kemampuan dan prestasinya. Selain pelatihan intensif, ia juga mendapat dukungan penuh dari institusi, termasuk rekomendasi resmi dari pimpinan Polri untuk terus mengembangkan kariernya di dunia olahraga.

“Harapan saya adalah dapat terus mendapatkan suport dari pimpinan untuk mengembangkan prestasi di bidang olahraga angkat besi,” ungkap Bripda Bismahul Munir.

Prestasi ini bukan yang pertama baginya. Sebelumnya, ia juga sukses menyabet medali perak pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh 2024, saat mewakili kontingen Papua Selatan. Dengan dukungan dari pimpinan Polri dan PB PABSI, Bripda Bismahul Munir diharapkan dapat terus meningkatkan prestasinya dan menjadi atlet angkat besi terbaik di Indonesia. Prestasi ini juga diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi personel Polri lainnya untuk mengembangkan bakat dan kemampuan di bidang olahraga.(rd)

BERITATERKAIT

Kabareskrim Buka Kejuaraan Karate Piala Kapolri 2025 Dikuti 284 Atlet

Kabareskrim Buka Kejuaraan Karate Piala Kapolri 2025 Dikuti 284 Atlet

16 Juni 2025
Bripda Jessica, Polwan di Polda Riau, Sabet Medali Emas Kejuaraan Karate di Malaysia

Bripda Jessica, Polwan di Polda Riau, Sabet Medali Emas Kejuaraan Karate di Malaysia

2 Mei 2025
Biro Sumber Daya Manusia (SDM) Polda Papua menggelar Uji Kesamaptaan Jasmani bagi personil polda

Bripda Taruna Personel Polda Papua Raih Juara Umum di Kejuaraan Renang Gubernur Cup 2025

26 Februari 2025
Tokoh Papua Dukung Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Dalam Melakukan Banyak Upaya Kamtibmas

Ikuti Kejuaraan Terbuka Quang Ninh Vietnam, Taekwondo Garuda Bhayangkara Presisi Polri Raih 8 Emas

8 Desember 2024
Kunjungi Diktuba di Sepolwan, Irwasum Polri Ingatkan Calon Polwan Terus Kembangkan Potensi

Tim Taekwondo Polri Sabet 7 Emas di Kejuaraan Terbuka Quang Ninh Vietnam

7 Desember 2024
Ini Jadwal Lengkap Piala AFF 2024

Ini Jadwal Lengkap Piala AFF 2024

17 Desember 2024
BRI Liga 1, Persebaya Surabaya Taklukkan Persija Jakarta 2-1

BRI Liga 1, Persebaya Surabaya Taklukkan Persija Jakarta 2-1

23 November 2024
Susunan Pemain Timnas Indonesia Lawan Arab Saudi

Susunan Pemain Timnas Indonesia Lawan Arab Saudi

19 November 2024
UEFA Nations League, Denmark Harus Takluk 1-2 dari Spanyol

UEFA Nations League, Denmark Harus Takluk 1-2 dari Spanyol

18 November 2024
2 Wakil Badminton Indonesia Berhasil Lolos Final Kumamoto Masters 2024

2 Wakil Badminton Indonesia Berhasil Lolos Final Kumamoto Masters 2024

18 November 2024
Next Post
Tinjau Booth Pelayanan Kesehatan Gratis, Kapolri Tegaskan Komitmen Pelayanan Maksimal

Tinjau Booth Pelayanan Kesehatan Gratis, Kapolri Tegaskan Komitmen Pelayanan Maksimal

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

POPULAR NEWS

Koops Swasembada TNI Berhasil Evakuasi Korban Penyerangan KKB di Anggruk Yahukimo

Koops Swasembada TNI Berhasil Evakuasi Korban Penyerangan KKB di Anggruk Yahukimo

23 Maret 2025
Pemeriksaan Administrasi Akhir Tamtama Polri T.A. 2025 di Polda Papua Berlangsung Transparan dan Objektif

Wakapolda Papua Pimpin Upacara Tabur Bunga di Laut dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79

23 Juni 2025
Kapolda Papua Tengah Laksanakan Commander Wish dengan Motto “Komunikasi untuk Kenyamanan”

Kapolda Papua Tengah Laksanakan Commander Wish dengan Motto “Komunikasi untuk Kenyamanan”

15 Januari 2025
Media Brata.online Mengucapkan Selamat Ulang Tahun Aipda Eko Wahyudi kasi Humas Polres Sarmi

Media Brata.online Mengucapkan Selamat Ulang Tahun Aipda Eko Wahyudi kasi Humas Polres Sarmi

25 Mei 2025
Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia

Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia

9 Januari 2025

EDITOR'S PICK

Polri Gelar Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pejabat Tinggi

Polri Gelar Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pejabat Tinggi

29 November 2024
Operasi Rasaka Cartenz Berikan Ilmu Pengetahuan Melalui Edukasi Kepada Anak-Anak

Operasi Rasaka Cartenz Berikan Ilmu Pengetahuan Melalui Edukasi Kepada Anak-Anak

17 Juni 2025
Tim Wasops Itwasum Polri Tinjau Pelaksanaan Ops Lilin Cartenz 2024 Polda Papua

Tim Wasops Itwasum Polri Tinjau Pelaksanaan Ops Lilin Cartenz 2024 Polda Papua

29 Desember 2024
Apel Kesiapan Operasi Ketupat Cartenz 2025, Ini Pesan Wakasatgas Opsda

Apel Kesiapan Operasi Ketupat Cartenz 2025, Ini Pesan Wakasatgas Opsda

26 Maret 2025

Media Group

Brata.online

PT. MEDIA MITRA KITA | SK.KEMENTRIAN HUKUM NOMOR : AHU-011504.AH.01.30. TAHUN 2025 REDAKSI : JL. MAWAR NO.61. KAPUK, JAKARTA BARAT, / HP : 081211350567

Follow us

Kategori

  • Berita
  • Bhayangkari
  • Business
  • Cartenz
  • Daerah
  • Kapolri
  • Kriminal
  • Mabes
  • Narkoba
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Papua Pegunungan
  • Papua Selatan
  • Papua Tengah
  • Pemkot
  • Polda
  • Politik
  • Polres
  • Polsek
  • Satgas
  • TNI
  • Uncategorized

Recent Posts

  • UKL III Polda Papua Gelar Patroli Operasi KRYD Dini Hari, Sasar Wilayah Dok II hingga Jembatan Merah Jelang Hari Bhayangkara ke-79
  • Kapolda Papua Pimpin Upacara Parade Hari Bhayangkara Ke-79, Tegaskan Komitmen Polri Dalam Profesionalisme dan Pelayanan Prima
  • Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polsek Masirei Gelar Lomba Seru untuk Anak-anak dan Masyarakat
  • Polres Sarmi Gelar Patroli Dialogis Jelang Hari Bhayangkara ke-79, Wujudkan Kamtibmas yang Kondusif
  • Buy JNews
  • Landing Page
  • Documentation
  • Support Forum

© 2025 - Brata.online

No Result
View All Result
  • Homepages
    • Home Page 1
    • Home Page 2
  • News
  • Business

© 2025 - Brata.online

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In